Jumat, 17 April 2020

“Lamat” Tingkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa

Oleh :
Eni Widayanti, S.Pd.
Siswa mana yang tidak mengenal matematika. Mata pelajaran favorit dengan sejuta kenangan asyik bagi sebagian kecil siswa dan kenangan kurang menyenangkan bagi sebagian besar siswa. Pernyataan tersebut jamak menjadi pembicaraan menarik di kalangan pendidik, orang tua, maupun siswa.

PROFIL

Saya Tukijo, guru di SMPN 17 Semarang JAwa Tengah.Sejak 2009 saya diterima PNS di SMP tersebut.Saya lahir di Cilacap 4 Mei 1980. Sedangkan kuliah di Universitas Negeri Semarang(UNNES), lulus caumlaude. Selain mengajar, saya juga aktif di MGMP Kota Semarang. 2017 menjadi Duta Rumah Belajar Kemedikbud. Tahun 2019 menerima anugerah Jateng Pos Award .
Saat ini tinggal di Gunungpati, Semarang.

BAHASA JAWA KELAS VII

Materi  Pacelathon


Soal :
1. Tulise panemumu marang isine video pacelathon kasebut!
2. Tulisen dudutane pacelathon kasebut!
3. Wenenhana panemumu marang isine pacelathon kasebut
4. Critakna kanthi gamblang apa isine pacelathon kasebut!

Empat Pilar Pembelajaran Jarak Jauh di Tengah Wabah Corona

KONTAK
Belajar di tengah corona ternyata bukan pekerjaan mudah?Mengapa?Iya pasalnya banyak hal yang harus disiapkan. Belum lagi gurunya, apakah sudah siap apa belum. Siswanya di rumah apkaah juga sudah memiliki peralatan vicon yang memadai?Bahkan sampai kuota untuk daring.
Persoalan tersebut mengiringi kebijakan saat ini. Mau tidak mau, guru dan siswa melakukan hal tersebut. Bisa disebut "latah digital". ini memaksa guru untuk menerapkan TIK dalam situasi pembelajaran jarak jauh.

ARTIKEL

Hebat, Siswa SMP 17 Semarang Raih Juara 2 Lomba Tari Kreasi

 Siswi SMP 17 Semarang, berhasil meraih juara 2 lomba tari kreasi. Lomba diadakan oleh SMA Islam Sultan Agung 1 Semarang. Kegiatan diadakan ...